Tag: BTC

  • Amankah Beli Ether (ETH) Menjelang Hard Folk The Merge ?

    Amankah Beli ETH ?Jelang merge Ethereum, investor mulai menaruh perhatian lebih pada koin Ether (ETH), sembari menimbang aman tidaknya membeli koin tersebut pasca pembaruan ini. Pada saat tahap pertama merge Ethereum, Bellatrix, harga ETH tak sanggup bertahan di puncak harian dan ditutup merah. Namun besoknya, investor tampak memanfaatkan momen tersebut untuk mengumpulkan lebih banyak ETH…

  • Saham Turun, Kripto CS Melesat

    Harga Kripto Menguat, BNB Paling MelesatHarga kripto bitcoin cs masih bergejolak. Harga bitcoin dan kripto lain sudah menyentuh level terendahnya dalam beberapa bulan terakhir. Dilansir dari Coinmarketcap, Kamis (8/9/2022) pukul 08.53 WIB, kapitalisasi pasar kripto berada di level US$ 972,2 miliar. Angka ini mengalami peningkatan 3,16% dibanding perdagangan hari kemarin. Harga Bitcoin naik 2,05% ke…

  • Bitcoin Mencapai Titik Terendah dan Tidak Bisa Mencapai 1M

    Bitcoin mencapai titik terendah 2 bulan terakhirPergerakan market aset kripto, terutama Bitcoin pada Rabu (7/9) pagi tak berdaya di zona merah. Sejak awal pekan ini, gerak kripto tergolong sideways dengan volume transaksi terpantau belum terlalu besar. Melansir situs CoinMarketCap pada Rabu (7/9) pukul 15.00 WIB, dari 10 aset kripto berkapitalisasi pasar terbesar atau big cap…

  • ETC Proyek Mati Suri, 15rb BTC Bergerak Dalam 10 Hari

    ETC Proyek Mati SuriCharles Hoskinson, pendiri Cardano (ADA), menyerang Ethereum Classic (ETC) dan mengatakan proyek kripto tersebut mati suri. Ia sampaikan tidak lama setelah membandingkan Solana (SOL) dengan mesin Nintendo usang. Perseteruan antara pendiri Cardano dan komunitas Ethereum Classic memanas. Hoskinson mengkritik ETC setelah seorang pendukung ETC menuduh Hoskinson berusaha menuai untung dari jaringan tersebut…

  • Binance Umumkan Staking ETH Baru, BTC El Salvador Ultah

    Binance US Luncurkan Staking Ethereum Baru Menjelang The MergePada hari Rabu, perusahaan pertukaran cryptocurrency Binance mengumumkan bahwa mereka akan memperkenalkan program staking Ethereum dengan persentase hasil tahunan hingga 6,0%. Tidak seperti staking langsung pada jaringan Ethereum, yang akan membutuhkan 32 Ether (ETH), hanya 0,001 ETH yang diperlukan di bawah layanan baru yang diperkenalkan oleh Binance…

  • Korea Buat Pedoman Token, FBI Intip Dompet Ransomware

    Korea Selatan Siapkan Pedoman untuk Token SekuritasPedoman token sekuritas di Korea Selatan diumumkan pada akhir tahun 2022. Pasar percontohan dengan sandbox peraturan diluncurkan sebelum pelembagaan formal. Kepala regulator keuangan Korea Selatan, Financial Services Commission (FSC), menerbitkan laporan tersebut dengan hasil seminar kebijakan bersama yang diadakan bersama dengan Financial Supervisory Service, Korea Exchange, Korea Securities Depository…

  • Harga Bitcoin Melempem, Ethereum Lebih Cuan

    Bitcoin Melempem pada rabu 7 sept 2022Harga kripto utama terpantau melemah pada perdagangan Rabu (7/9/2022), di mana investor khawatir dengan inflasi global yang berpotensi kembali meninggi akibat adanya penghentian pengoperasian pipa gas alam terbesar di Eropa. Melansir data dari CoinMarketCap pada pukul 09:15 WIB, Bitcoin ambles 4,88% ke posisi harga US$ 18.772,41/koin atau setara dengan…

  • 5.000 BTC MtGox Bergerak, ETC Hash Rate Tertinggi

    5.000 Bitcoin (BTC) diduga terkait dengan kasus MtGox telah bergerakKasus MtGox adalah kasus peretasan bursa kripto terbesar yang terjadi di tahun 2011, kehilangan 25.000 BTC dari 478 akun pengguna, dan dorongan aksi jual hebat di pasar kripto. Pemulihan BTC yang dicuri untuk para korban sedang dalam proses, tetapi belum begitu jelas rincian dan waktu pembagiannya.…

  • BTC Tergelincir, Binance hapus USDC cs, RI Jadi Hub Kripto

    Harga Bitcoin TergelincirHarga Bitcoin hari ini tergelincir dan diperdagangkan di bawah level $20.000. Cryptocurrency terbesar di dunia diperdagangkan sedikit lebih rendah pada $19.731. Kapitalisasi pasar crypto global hari ini berada di atas angka $1 triliun, karena naik satu persen dalam 24 jam terakhir menjadi $1,03 triliun, menurut CoinGecko. Bitcoin telah diperdagangkan sideways antara $19.500 dan…

  • Komentar Elon Musk dan Anggota Kongres AS mengenai kripto dan Metaverse

    Alasan Elon Musk tidak tertarik dengan metaverseTopik metaverse dan Web3 semakin mencuri perhatian masyarakat. Namun Elon Musk belum tertarik membahas kedua topik itu. Dikutip Futurism, Musk sempat menyebutkan metaverse dan Web3 sebagai gimmick dan trik marketing. Ia tentu tidak terdorong oleh gagasan metaverse, walau sudah banyak perusahaan, bahkan negara mengembangkannya. “Saya tidak melihat seseorang memasang…

  • Manipulasi data bursa, unit kripto di Australia dan ETH menguat

    Manipulasi data perdagangan bitcoinPerdagangan aset Crypto Bitcoin di 157 bursa dunia diperkirakan mencapai nilai di bawah ekspektasi. Hal ini dilansir Forbes setelah melakukan beberapa riset. Salah satu kontributor Forbes fokus pada aset digital, Javier Pax, menemukan kejanggalan data diantara data perdagangan BTC dan laporan transaksi bursa. Terutama untuk transaksi dengan jumlah kecil. Menurut Javier, ada…

  • BTC Sideway cenderung menguat

    Harga Kripto utama sideway cenderung melemah pada pedagangan senin(5 sept 2022), di tengah menanti proses upgrade blockchain Ethereumyang rencananya di lakukan 15 september 2022 Harga Bitcoin naik 0,34% ke posisi harga 296.193000/koin. Sedangkan untuk Ethereum menguat 0.75% ke posisi Rp 23.383.000/koin. Dan kapitalisasi pasar cryptocurrency global telah melampaui $ 1 triliun hari ini, meskipun telah…

  • Harga Bitcoin mampukah bangkit keatas US$ 20.000 ?

    Bitcoin (BTC) berjuang untuk mendapatkan momentum di atas US$ 20,000. BTC harus menghapus zona resistensi di $20,200 untuk memulai kenaikan yang stabil. Harga pasar menunjukkan bahwa BTC diperdagangkan di $20,166.44 mengalami kenaikan 0.50% dalam 24 jam terakhir pada pukul 12.10 WIB, Jumat (02/09/2022) berdasarkan data Coinmarketcap. Walaupun BTC memiliki support dengan baik di atas zona…

  • Harga Bitcoin Cs Masih SideWay

    Harga kripto utama bergerak cenderung sideway pada perdagangan Jumat (2/9/2022), karena investor khawatir berlanjutnya hawkishness bank sentral Amerika Serikat (AS) dan ketidakpastian makroekonomi global.Melansir data dari CoinMarketCap pada pukul 09:00 WIB, Bitcoin melemah 0,44% ke posisi harga US$ 20.056,65/koin atau setara dengan Rp 298.844.085/koin (asumsi kurs Rp 14.900/US$). Namun untuk Ethereum menguat 1,16% ke posisi…

  • CoinGecko Ungkapkan Negara Bagian AS yang Paling Tertarik dengan Bitcoin dan Ethereum

    Golden State of California merupakan negara bagian Amerika yang paling ingin tahu tentang Bitcoin (BTC) dan Ethereum (ETH), ungkap data baru CoinGecko. Dalam sebuah laporan yang dibagikan oleh CoinGecko, pengguna internet California menyumbangkan 43% dari semua pencarian lalu lintas web Bitcoin dan Ethereum di situs web pelacakan kripto. Ini meskipun seluruh populasi negara bagian menyumbang…

  • Pantai Bitcoin El Salvador Raih Investasi Setara Rp2,9 Triliun

    El Zonte, Pantai di El Salvador yang dinamakan sebagai Pantai Bitcoin sebab menerima aset kripto untuk pembayaran, akan mendapat investasi setara Rp2,9 triliun untuk pembaruan infrastruktur sebagai bagian rencana strategis oleh pemerintah. Pantai tersebut menerima Bitcoin (BTC) untuk menjalankan ekonomi lokal di wilayah itu, sehingga El Zonte memiliki status istimewa. Investasi dari pemerintah akan digunakan…

  • Ganti Rugi 137 Ribu Bitcoin Korban MtGox Tertunda Hingga September

    Jadwal ganti rugi Bitcoin MtGox yang direncanakan dilaksanakan pada akhir bulan Agustus kembali tertunda hingga September. Penggantian rugi tersebut mencakup 137 ribu Bitcoin (BTC) milik mantan nasabah MtGox, platform perdagangan kripto yang diretas pada tahun 2014 silam. Ganti Rugi Bitcoin MtGox Ditunda Berkas publik terbaru yang diterbitkan melalui situs MtGox pada Rabu (31/08/2022) mengungkap bahwa Referensi Periode…

  • Utang Pajak Rp1,4 Triliun, Michael Saylor Digugat!

    Jaksa Agung DC Karl Racie menyatakan dalam cuitan Twitternya pada Rabu, 31 Agustus 2022, bahwa District of Columbia menggugat Michael Saylor dan MicroStrategy atas dugaan tidak pernah membayar pajak penghasilan di distrik tersebut selama lebih dari 10 tahun. Apakah MicroStrategy Ikut Terlibat? “Konspirasi menunjukkan bahwa perusahaan membantu Michael Saylor dalam menghindari pajak dan berutang secara…

  • Bitcoin Dkk Ambruk Lagi, Kamu Masih Pegang atau Sudah Jual?

    Harga kripto utama cenderung terkoreksi pada perdagangan Kamis (1/9/2022), karena investor masih berhati-hati memburu aset berisiko di tengah ketidakpastian kondisi ekonomi global. Melansir data dari CoinMarketCap pada pukul 09:00 WIB, Bitcoin melemah 0,42% ke posisi harga US$ 20.135,76/koin atau setara dengan Rp 299.418.751/koin (asumsi kurs Rp 14.870/US$). Sedangkan untuk Ethereum merosot 1,33% ke posisi US$ 1.559,82/koin atau…

  • Market Aset Kripto Masih Mendung di Awal September ‘Ceria’

    Mengawali bulan September 2022, market aset kripto terpantau masih diselimuti oleh awan mendung. Sejumlah aset kripto big cap atau berkapitalisasi besar kompak terjebak di zona merah. Melansir CoinMarketCap pada hari Kamis (1/9) pukul 09.00 WIB, nilai Bitcoin turun tipis 0,69% ke level US 20.176 dalam 24 jam terakhir. Sementara, Ethereum juga turun lebih dalam 1,15% ke harga US$ 1.568 dalam sehari terakhir. Altcoin lainnya, seperti BNB, XRP, Cardano (ADA)…

  • Bitcoin Bisa Menjadi Jaringan Tanpa Emisi Karbon, Asal…

    Laporan penambangan pro-Bitcoin dari filantropis yang memproklamirkan diri Daniel Batten telah mengklaim bahwa Bitcoin dapat menjadi jaringan tanpa emisi. Laporan ini didasarkan pada data dari Dewan Penambangan Bitcoin untuk memahami dampak sumber energi negatif karbon pada jejak karbon keseluruhan Bitcoin (BTC). Setelah penyelidikan dan ekstrapolasi hasilnya, ia mengklaim untuk kemudian “memprediksi kapan seluruh jaringan Bitcoin…

  • Trezor Memungkinkan Pembelian Kripto Langsung dengan MoonPay

    Perusahaan dompet perangkat keras Trezor bergerak untuk mengaktifkan pembelian kripto langsung dengan kemitraan baru dengan startup fintech kripto MoonPay. Trezor, penyedia dompet perangkat keras yang berbasis di Republik Ceko, telah bermitra dengan MoonPay untuk memungkinkan pelanggannya membeli kripto langsung di dompet perangkat keras mereka, menurut pengumuman pada hari Rabu. Didukung oleh investor industri besar termasuk…

  • Bos MicroStrategy Digugat karena Tak Bayar Pajak Selama Bertahun-tahun

    Jaksa Agung dari Distrik Kolombia (DC) AS telah menggugat Bos MicroStrategy, Michael Saylor, karena telah menghindari pajak selama bertahun-tahun. Jaksa Agung Karl Racine telah melayangkan gugatan perdata pada Michael Saylor dan perusahaan yang ia pimpin, MicroStrategy, atas dugaan penipuan pajak. Racine mengklaim bahwa gugatan pada perusahaan dilayangkan karena telah membantu Saylor untuk menghindari pajak. “[MicroStrategy] membantu Saylor…

  • Harga Bitcoin Di Bawah $22.000, Terjun Ke $17.000?

    Memasuki akhir Agustus 2022, pasar cryptocurrency terpantau mengalami pergerakan yang beragam. Salah satunya Bitcoin (BTC) kembali mengalami penurunan di bawah $20.000 setelah bergerak di atas garis resistensi pada hari Selasa, (30/8/2022). Dalam seminggu terakhir, BTC turun 9% sebab ada permintaan substansial di tingkat yang lebih rendah. Semakin sedikit permintaan sebagai imbalannya menarik harga crypto di…

  • Pendiri Reddit Siap Kumpulkan Dana Investasi Crypto Sebesar US$177,6 Juta

    alah satu Pendiri dari platform berdiskusi global Reddit telah siap mengumpulkan dana untuk investasi di aset crypto sebesar US$177,6 juta. Di tengah lesunya pasar kripto, beberapa investor institusi justru melihat ini sebagai kesempatan langka karena ada banyak sekali kripto potensial yang dijual dengan harga diskon besar-besaran. Bitcoin (BTC) saja, saat ini harganya berada lebih rendah dari US$20.000, jauh dari…